Senin, 31 Januari 2011

Kota Yabu



Kota Yabu
薮宏太

Lahir : 31 Januari 1990
Asal : Yokohama, Prefektur Kanagawa, Jepang
Genre : J-Pop
Pekerjaan : Penyanyi, Aktor, Talent, Pop Idol
Tahun aktif : 23 September 2001 - sekarang
 Perusahaan rekaman : Johnny & Associates
Terkait dengan : Hey! Say! JUMP, Hey! Say! BEST
Dipengaruhi oleh : Koichi Domoto (KinKi Kids)

Kota Yabu (薮 宏太 Yabu Kōta lahir di Yokohama, Kanagawa, Jepang, 31 Januari 1990; umur 20 tahun) adalah aktor dan penyanyi Jepang. Dia banyak berkarya untuk Hey! Say! JUMP, walaupun juga berkarier solo dan menjadi anggota grup aidoru Ya-Ya-yah dan subgrup H!S!J Hey! Say! BEST. Kota Yabu sekarang berada di bawah manajemen artis Johnny & Associates.

Filmografi

Drama

  • Taiyo no Kisetsu (Juli - September 2002)
  • 3nen Bgumi Kinpachi Sensei Series 7 (TBS, Oktober 2004 - Maret 2005) sebagai Suzuki Kojiro
  • Ninkyo Helper (Fuji TV, Juli 2009) sebagai Takayama Mikiya

Acara Varietas

  • Ya-Ya-yah (TV Tokyo, 5 Januari 2003 - 27 Oktober 2007)
  • The Shounen Club (NHK)
  • HEY!HEY!HEY! (24 September 2007, 12 November 2007)
  • Hi! Hey! Say! (TV Tokyo, 3 November 2007 - Oktober 2009)
  • Shuumatsu YY Jumping (TV Tokyo, 10 Oktober 2009 - sekarang)

Teater

  • Stand by me (2003, 2004)
  • Dream Boys (2004, 2008)
  • She Loves Me (2009, 2010)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar